Friday, August 4, 2017

Membuat Perulangan di Python

Membuat Perulangan di Python

Untuk mengulang sebuah perintah dalam bahasa pemorgraman dibutuhkan yang namanya perulangan. misalnya ingin mencetak hello Word sebanyak 20 , apakah kita akan mengkopi paste print ('hello world') 20 kali?, tentu ada cara yang paling mudah yakni dengan menggunakan perulangan. Di python kita bisa menggunakan beberapa perulangan. Berikut ini adalah perulangan tersebut.

1. While

ketik kode di bawah ini
x=0

while x<5:
    print('hello world')

Jika di run maka outputnya seperti ini

Membuat Perulangan di Python

perulangan tidak akan berhenti karena kondisi x akan selau kurang dari 5 karena x tidak berubah.
Untuk mengatasi masalah tersebut tambah kodenya

x=0

while x<5:
    print('hello world')
    x+=1

output
Membuat Perulangan di Python

#output akan sesuai dengan batasnya, coba ulang hello world sebanyak 20 kali

2. For

For dalam python agak berbeda dengan for yang ada di bahasa pemrograman lain karena for di python bisa kita manipulasikan untuk beberapa penggunaan. Untuk membuat for cukup ketik kode di bawah ini.


Output yang akan di hasilkan

Membuat Perulangan di Python
Penjelasan :
--> in range adalah jarak angka untuk menentukan berapa kali perulangan terjadi, dalam contoh in range 0 - 10 maka akan mencetak 10 kali perulangan

Penulisan for juga bisa langsung seperti ini

for i in range(10):
    print('Angka ke-', i)


Lalu bagaimana jika perulangannya ke bawah atau decreament dalam for?
Caranya adalah dengan menggunakan fungsi reserved() seperti di bawah ini

for i in reversed(range(10)):
    print(i)

output berikut
Membuat Perulangan di Python


EmoticonEmoticon